DIALEKTIKA 2019

DIALOG EKONOMI BAKTI AKADEMIKA (DIALEKTIKA)
Deskripsi
Dialektika (Dialog Ekonomi Bakti Akademika) merupakan program kerja dalam bentuk forum diskusi dan
seminar yang diadakan oleh Divisi Keilmuan dalam rangka membahas isu-isu kontemporer ekonomi
islam untuk menumbuhkan, mengadaptasikan, dan mensosialiasaikan ekonomi islam lebih luas.
Tujuan
• Menumbuhkan nilai dasar dan mensosialisasikan ekonomi islam kepada mahasiswa atau umum.
• Mengasah pemikiran kritis mahasiswa terhadap isu dan topik kontemporer ekonomi islam.
• Membuka wawasan mahasiswa untuk meningkatkan awareness mengenai kondisi ekonomi
Islam saat ini.
• Meningkatkan ukhuwah islamiyah antar mahasiswa Ekonomi Islam
Tempat & Tanggal
Tempat : Aula GKM dan Aula Tirto
Tanggal : 30 April 2019
Nilai yang Terkandung
• Sikap Kritis
• Sikap Percaya Diri
• Peduli dengan kondisi Perekonomian Islam yang ada di Indonesia