Title: PENGARUH PERSEPSI KEGUNAAN, KEMUDAHAN PENGGUNAAN, DAN KEPERCAYAAN TERHADAP SIKAP DAN NIAT UNTUK MENGGUNAKAN TEKNOLOGI LAYANAN MOBILE BANKING (Studi pada Nasabah Bank BCA Di Kata Sumenep)

Author: NURDODY ZAKKI

Affiliations: Program Magister Sains Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Airlangga Surabaya, Indonesia

Publisher: Universitas Airlangga

 

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh persepsi kegunaan, kemudahan penggunaan, dan kepercayaan terhadap sikap dan niat untuk menggunakan teknologi layanan mobile hanking, studi kasus pada nasabah Bank BCA di Kota Sumenep. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan bukti empms tentang pengaruh persepsi kegunaan, kemudahan penggunaan, dan kepercayaan terhadap sikap dan niat untuk menggunakan teknologi layanan mohile hankl1lg Studi ini merupakan studi konfirmatori dengan melakukan beberapa uji hipotesis untuk menggambarkan hubungan kausal semua variabel. Populasi penelitlan adalah nasabah Bank BCA Sumenep pengguna electronic banking (e-banking), dimana salah satunya adalah mobile bankmg. Analisis teknis yang digunakan untuk menguji hipotesis penelitlan dilakukan dengan menggunanakan Structural Equatwn lvfodelling (SEM) yang didukung de'ngan program AMOS versi 18. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi kemudahan penggunaan, kepercayaan yang diteliti berpengaruh positif dan signifikan pada sikap dan niat nasabah untuk menggunakan teknologi layanan mobile banking. Sedangkan persepsi kegunaan berpengaruh negatif dan tidak signifikan pada sikap untuk menggunakan layanan mobile banking, hal ini juga terjadi pada variabel sikap yang berpengaruh negatif dan tidak signifikan pada niat untuk menggunakan layanan mobile banking. Hasil penelitian ini bermanfaat untuk memberi informasi ilmiah mengenai variabel-variabel yang di teliti baik persepsi kegunaan, kemudahan penggunaan. dan kepercayaan pada sikap dan niat untuk menggunakan teknologi layanan mobile banking. Hasil penelitian ini juga bisa digunakan oleh pihak perbankan sebagai pedoman untuk memahami perilaku konsumen.

Keywords: Perceived of usefulness, ease of use, trust, attitude, intention, mobile banking services

 

Sources: http://repository.unair.ac.id/id/eprint/38530

 

International Recognition

fiiba akreditasi feb unair
Logo Akreditasi 1 copy

aacb kecillamemba

ucapan

 

Kemitraan Global

kemitraan kemitraan
kemitraan kemitraan
kemitraan kemitraan
kemitraan kemitraan
kemitraan