Hima Ekonomi Islam News
"SOSRO merupakan Program Kerja dari Biro Keuangan HIMA EKIS UNAIR, menjadi wujud nyata dari komitmen HIMA EKIS UNAIR untuk mendukung Tujuan Pembangunan Berkelanjutan, khususnya SDG 17 (Kemitraan untuk Tujuan). Program ini mengusung elemen utama yakni seminar seputar sponsorship untuk pengurus aktif HIMA.Dalam konteks SDG 17, SOSRO menjadi peluang bagi mahasiswa Ekonomi Islam untuk memahami dan mengimplementasikan kemitraan yang berkelanjutan ...
GRWE atau Gebyar Ramadhan With Ekis merupakan suatu rangkaian acara yang diselenggarakan oleh divisi Hubungan Masyarakat Mahasiswa Ekonomi Islam sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat yang membutuhkan. Dalam acara GRWE ini terdapat 3 sub kegiatan seperti berbagi makanan berupa nasi bungkus kepada masyarakat jalanan. Setelah kegiatan bagi-bagi takjil akan diisi dengan Safari Ramadhan di Masjid Surabaya dilanjutkan dengan buka bersama seluruh ...
PROSEI adalah kegiatan tasyakuran dan perayaan kelulusan wisudawan ekonomi islam. Dimana PROSEI kali ini terdapat dua sub acara, yakni WEBSEI (Webinar PROSEI) dan SAMAWA (Sambut Bersama Wisudawan Ekonomi Islam). Sub Acara “WEBSEI” dikemas melalui sharing pengalaman dengan pembicaranya adalah calon wisudawan melalui zoom meeting.Sub Acara kedua yaitu “SAMAWA” dimana mahasiswa aktif Ekonomi Islam bersama-sama menyambut wisudawan tepatnya ...